Pesantren di bogor, pesantren modern di bogor

Pondok Pesantren Markazul Qur’an Bogor adalah sebuah lembaga pendidikan formal yang mengusung teori dan praktik tepat. Sekolah yang memberikan kenyamanan proses belajar mengajar bagi seluruh peserta didik dan dan pendidik.

Berlokasi di Desa gunungsari kecamatan pamijahan Bogor dekat dengan wisata gunung bunder . Kami optimis di tempat ini yang masih memiliki lingkungan yang Asri dan juga Alami serta jauh dari Hiruk Pikuk Perkotaan. Memudahkan bagi Santri kami untuk berkonsentrasi dalam belajar serta menghafal Al-Qur’an dan menjadi pribadi yang tangguh, berkarakter & visioner.

Pendaftaran Santri / Santriwati Baru

Yuukk segera daftarkan putra/putri ayah bunda di Pondok Pesantren Markazul Qur’an “Menjadikan siswa unggul dibidang Imtak & Iptek”

Besar harapan kami semoga putra putri Ayah Bunda dapat memperoleh pendidikan yang baik di Pondok Pesantren Markazul Qur’an dan menjadi keluarga besar Pondok Pesantren Markazul Qur’an.

Biaya Masuk

1. Uang Pendaftaran Rp 300.000,-
2. Biaya Awal Tahun Pelajaran Rp 12.000.000 (dibayarkan sebanyak 40% DSP setelah sepekan dinyatakan diterima )
3. Biaya Bulanan Rp 1.200.000
4. Biaya Awal Tahun Jenjang MA lulusan MTs MQ Sebesar Rp 300.000

Konsep Pendidikan

Dengan konsep pendidikan non stop “24 jam” pesantren dapat membekali pribadi-pribadi anak didiknya dengan sikap-sikap rajin, jujur, kreatif, inovatif, bertanggung jawab,bekerja keras serta nilai-nilai terpuji lainnya.

Kurikulum

Untuk mencapai visi-misi yang telah ditetapkan, MQ berkomitmen menyelenggarakan program pendidikan yang komprehensip dan seimbang dengan mengintegrasikan standar kurikulum berikut:
– Kurikulum Standar KEMENAG
– Kurikulum Al Qur`an dan Pontren
– Kurikulum Bahasa Asing
– Kurikulum Pengembangan Diri

Mengapa Markazul Qur'an

Akademik

Dikembangkan mengikuti metode pengajaran terkini dan sesuai dengan visi misi sekolah dan pesantren.

Karakter

Memperhatikan perkembangan karakter setiap siswa yang seimbang dengan perkembangan pengetahuan

Life Skill

Menekankan pendidikan life skill di setiap mata pelajaran agar siswa mempunyai keterampilan hidup yang penting seperti: berpikir kritis, leadership, komunikasi, sosialisasi, problem solving, kreatif, inovatif, dan kesadaran teknologi.

Phisical

Memperhatian terhadap perkembangan fisik seluruh siswa. Perhatian tersebut diimplementasikan dengan cara menerapkan gaya hidup yang sehat.

Manfaat Anak Belajar di Pesantren

Pendidikan tidak hanya mendidik para peserta didiknya untuk menjadi manusia yang cerdas, tetapi juga membangun kepribadiannya agar berakhlak mulia.

Diakui atau tidak diakui saat ini terjadi krisis yang sangat nyata dan mengkhawatirkan masyarakat dengan melibatkan milik kita yang berharga, yaitu anak-anak. Melihat fenomena-fenomena yang terjadi saat ini seperti pelajar yang menjadi pemakai narkoba, melakukan tindak kriminal.

Oleh karena itu dalam rangka mengatasi krisis moral yang terjadi saat ini yaitu salah satunya melalui pendidikan karakter, Sehingga pendidikan karakter dipandang sebagai kebutuhan yang sangat mendesak.

Ada  banyak manfaat yang diperoleh bagi anak-anak ketika mereka tinggal di pondok pesantren diantaranya :

1. Sholat tepat waktu

2. Terbiasa melaksanakan Sholat sunnah, misalnya sholat tahajjud, dhuha dll.

3. Setiap hari membaca Al-qur’an

4. Santri akan terhindar dari pergaulan yang tidak baik.

5. Berada di lingkungan orang-orang sholeh.

6. Anak perempuan akan terbiasa menutup aurat.

Delapan Hal yang Mempengaruhi Akhlak Seorang Anak

1. saudara-saudara kandung dan kerabat- kerabatnya di rumah.

2. teman-teman di lingkungan sosial tempatnya tinggal. Seperti di sekolah, perpustakaan dan tempat belajar ngaji.

3. para pengajar, guru, pendidik, penjaga, pelatih yang mengajari anak-anak.

4. segala hal yang dia lihat, dengar dan baca yang berada di lingkungan tempat tinggalnya.

5. keadaan negara dimana sang anak tinggal. Seperti akhlak, kebiasaan, sopan-santun, pemandangan dan situasi masyarakatnya.

6. tempat-tempat yang sering dikunjungi anak-anak untuk menghabiskan sebagian besar waktunya. Seperti masjid, mall, dan selainnya.

7. para tamu dan pengunjung yang datang ke rumah.

8. perjalanan, kunjungan dan tamasya yang anak-anak pernah lakukan.

Semua hal yang disebutkan di atas sedikit-banyak memiliki pengaruh dalam membentuk karakter dan akhlak seorang anak.

Gerakan Peduli Sosial

✌🏻 Yuukk ayah bunda menjadi 𝗢𝗿𝗮𝗻𝗴 𝗧𝘂𝗮 𝗔𝘀𝘂𝗵
bagi 𝟰𝟱 𝗦𝗮𝗻𝘁𝗿𝗶 𝗬𝗮𝘁𝗶𝗺 𝗗𝗵𝘂𝗮𝗳𝗮 𝗣𝗲𝗻𝗴𝗵𝗮𝗳𝗮𝗹 𝗤𝘂𝗿’𝗮𝗻
__________
💳 BSI
7291765313
An. Pondok Pesantren Markazul Qur’an 

Gunakan kode 05 untuk transfer, contoh Rp.10.005

Mohon konfirmasi ke nomor :
📲 Ikhwan = Ustadz Juni 0857 7151 1872
📲 Akhwat = Ustadzah Ummu Arsyad 0812 4673 2452

More Detail Info :
☎️ 082282659707

Jazaakumullah khoiron…
Barokallahu fiikum 💐

Alasan mengapa kita malas saat mau belajar/membaca

1. Kita belajar di lingkungan yang terlalu nyaman

2. Kita makan terlalu banyak sebelum beljar

3. Durasi atau kualitas tidur kita bermasalah

4. Kita memang nggak berniat & termotivasi

5. Scrolling Sosial media ( lebih 30 menit sebelum belajar )

Solusi Tepat

1. Hindari belajar di kasur atau kursi yg empuk banget

2. Beri jarak antara waktu makan dan belajar

3. jangan sering-sering bergadang

4. Cari alasan kuat untuk belajar materi tersebut

5. Hindari terhubung ke media sosial saat mau belajar

Pernahkah kita merenung ???

Mengapa Allah sering tidak memberi kita hidup seperti yang kita inginkan ?

” Karena kita hidup juga sering tidak seperti yang Allah inginkan “

Keajaiban Al Qur'an

Semakin maju ilmu pengetahuan manusia, semakin banyak fakta yang membuktikan bahwa Al qur’an merupakan kalam suci yang diturunkan Allah kepada nabi Muhammad SAW.

Sekilas Info